Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Berhenti Berlangganan Paket Internet XL

Cara Berhenti Berlangganan Paket Internet XL - Layananan akses data internet semakin hari semakin kompetitif, mulai dari paket volume base hingga unlimited. Tentu saja hal ini terkadang membuat kita “kebingungan” dalam menentukan pilihan, sebut saja operator telekomunikasi XL Axiata yang menghadirkan banyak sekali paket data internet mulai dari harian, mingguan, juga bulanan.

Cara Berhenti Berlangganan Paket Internet XL
Cara Berhenti Berlangganan Paket Internet XL

Sebagai contoh ketika kita berlangganan paket data volume base jika pemakaian kuota telah habis maka data tidak bisa diakses dan akan melakukan pemotongan pulsa dengan tarif normal. Untuk mencegah situasi ini kita harus melakukan unreg atau berhenti berlangganan kemudian melakukan registrasi ulang.

Berikut cara berhenti berlangganan paket data internet XL baik berupa volume base maupun paket data unlimited.

Silahkan akses dil-up *123# berikutnya pilih 7 "My Info", selanjutnya pilih 6 "Stop Berlangganan", selanjutnya silahkan pilih paket data yang ingin ada unregistrasi.

Apabila permintaan unreg atau berhenti berlangganan paket data berhasil diproses maka Anda akan menerima SMS notifikasi. Sebelum SMS tersebut diterima berarti proses unreg masih berlangsung atau gagal dan silahkan mengulang kembali.

Setelah berhenti berlangganan paket data internet XL Anda bisa melakukan registrasi ulang dengan memilih paket sesuai kebutuhan.

Itulah cara berhenti berlangganan paket data internet XL.