Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sekilas Tentang Sistem Pembayaran Mandiri Clickpay

Sekilas Tentang Sistem Pembayaran Mandiri Clickpay - Mengapa layanan e-Banking semakin banyak diminati oleh masyarakat sebagai sistem pembayaran? Tentu saja karena prosesnya sangat simple dan cepat. Namun tetap saja akan terasa lambat apabila kita menggunakan metode konvensional dengan cara transfer saldo atau transfer uang nomor rekening tujuan secara manual meskipun melalui internet banking.

Untuk lebih mempercepat transaksi beberapa bank telah menyediakan layanan quick payment salah satunya Bank Mandiri dengan produk dan layanannya yang disebut dengan Mandiri clickpay.


Nasabah bank Mandiri bisa melakukan pembayaran dari pembelian yang dilakukan di berbagai bercinta secara online tanpa perlu repot repot melakukan konfirmasi pembayaran dengan layanan Mandiri clickpay.

Namun demikian ada beberapa syarat ketentuan yang wajib dipenuhi sebelum bisa menggunakan layanan Mandiri clickpay salah satunya adalah telah terdaftar di layanan internet banking Mandiri. Bagi Anda yang belum registrasi gak bisa baca di postingan Cara Registrasi Internet Banking Mandiri Melalui ATM.

Ketika melakukan transaksi seperti pembayaran menggunakan layanan Mandiri clickpay nasabah memasukkan 16 digit nomor kartu debit Bank Mandiri memasukkan nomor PIN Ada token yang didapat melalui SMS sebagai verifikasi transaksi.

Sudah banyak situs atau website toko online telah bekerjasama dengan pihak bank Mandiri dimana menggunakan metoda pembayaran Mandiri clickpay sebagai payment dalam pemberian barang maupun jasa.

Namun Apakah metode pembayaran menggunakan Mandiri clickpay ini cukup aman? Tentu saja sangat lama meskipun kita memasukkan 16 digit nomor kartu debit Bank Mandiri ya mungkin saja mudah dilihat oleh orang lain seperti contoh kartu debit Mandiri tersebut tertinggal di mesin ATM namun sebagai autentikasi diminta memasukkan Mandiri yang didapat via SMS.

Apakah layanan Mandiri clickpay dikenakan biaya admin? Tidak ada biaya administrasi secara khusus dibebankan terhadap nasabah bank Mandiri yang telah menggunakan layanan ini. Juga tidak ada biaya lain lainnya yang berhubungan dengan pemotongan saldo diluar jumlah total nominal transaksi.

Namun yang perlu diperhatikan karena dalam menggunakan metode pembayaran Mandiri clickpay diminta dan menerima sms token pin Mandiri nomor handphone nasabah dan dikenakan biaya atau tarif SMS Jadi pastikan nomor handphone memiliki cukup pulsa. Jumlah pulsa yang akan terpotong tidak lebih dari seribu rupiah tergantung dari operator telekomunikasi yang digunakan.

Itulah sekilas tentang apa itu sistem pembayaran Mandiri clickpay yang hanya bisa dinikmati oleh para nasabah Bank Mandiri tentunya.

Posting Komentar untuk "Sekilas Tentang Sistem Pembayaran Mandiri Clickpay"